Semua Yang Saya Tahu Berasal dari Membaca, Saya Akan Menuliskannya Lagi Untuk Sobats

Cafe Bisnis Online

Friday, January 14, 2011

Aplikasi-Aplikasi Keren Untuk Handphone

MobileKamus


MobileKamus adalah aplikasi kamus Indonesia-Inggris, Inggris-Indonesia yang diinstall pada handphone sehingga kita dapat menggunakannya dengan mudah, praktis, dimanapun dan kapanpun tanpa harus membawa kamus tebal.



NetQin Mobile Anti-virus
Security Applications

Melindungi ponsel Anda dari virus, spam, worm dan masalah keamanan selular lainnya.






Al Qur'an Terjemaah Bahasa Indonesia for Mobile

Index Quran dan terjemahan dalam Bahasa Indonesia dilengkapi fitur-fitur baru : Bookmark SMS ayat dan phone book (tidak tersinkronisasi dengan mobile / SIM phone book) Topik Agama dan ayat ayat yang berhubungan. Gratis..






Tata cara shalat
Panduan shalat lengkap yang diajarkan oleh Nabi Muhammad SAW, para sahabat, para tabi'in, dan para ulama pendahulu yang sholeh. Panduan yang sangat bagus untuk anda, keluarga dan putra-putri anda, dalam melaksanakan shalat sehari-hari, baik itu sholat fardhu (wajib) maupun shalat sunnah.

Berbagai hal yang berkaitan dengan shalat, seperti Wudhu, Tayammum, Adzan, Iqamah, Doa, Zikir, Shalat Musafir (Bepergian), Shalat orang sakit, dan lain-lain, seluruhnya terpaparkan dengan rinci, begitu pula dengan syarat, rukun, sunnah dan makruhnya. Tidak luput pula pembahasan tentang gerakan-gerakannya, seperti sujud, ruku, i'tidal dan lain-lain seluruhnya juga teruraikan dengan sangat jelas, beserta doa dan bacaannya, baik dengan Bahasa Arab, latin maupun terjemahannya, sehingga dengannya akan dapat menambah kemantapan dan kekhusu'an seseorang dalam melaksanakan kewajiban shalat sebagai rukun Islam yang kedua.


Semua aplikasi itu bisa didownload disini
Sobat harus mengetikkan nama aplikasi yang akan di download di kotak pencarian
lalu klik/tekan search

No comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar tentang tulisan Akang, tapi yang sopan ya... :)